Category Archives: Artikel

Pesan Paus Fransiskus bagi Orang Muda: “Dengar Kakek-Nenekmu”

REUTERS1877822_Articolo.JPG

Paus Fransiskus pada hari senin kemarin mendorong Orang Muda Katolik untuk memperkuat hubungan mereka dengan kakek dan nenek mereka. Ditujukan kepada sekelompok muda yang masuk dalam asosiasi awam katolik Italia yang disebut “Azione Cattolica Italiana”, Paus Fransiskus berbicara tentang sukacita yang berasal dari kedatangan Yesus, dan mengatakan bahwa sukacita meningkat dan berlimpat ganda ketika dibagikan. […]

Katekese Paus Fransiskus: “Kedatangan Yesus Membawa Penghiburan kepada Dunia yang Haus”

REUTERS1877691_Articolo.JPG

Paus Fransiskus melanjutkan katekesenya pada tema “harapan Kristiani” saat audiensi umum hari rabu, mengatakan bahwa Kerajaan yang dibawa oleh Yesus pada kelahiran-Nya memanggil kita untuk bersukacita di dunia yang “merindu keadilan, kebenaran dan kedamaian”. Paus Fransiskus memfokuskan refleksinya pada kata-kata dari Nabi Yesaya: “betapa indahnya kelihatan dari puncak bukit-bukit, kaki orang yang mewartakan kabar baik” […]

Katekese Paus Fransiskus: Mendengarkan dan Saling Menyambut Kehadiran Satu Sama yang Lain

paus welcome.jpg

Paus Fransiskus sebelum membacakan doa Maria (saat doa angelus) pada hari Minggu (17/7/16) di Basilika St. Petrus, kota Vatikan mengajak para peziarah dan pengunjung yang hadir untuk menghayati pentingnya sikap saling mendengar dan saling menyambut satu sama lain. Bapa Suci, demikian siaran radio Vatikan, berbicara tentang pentingnya keramahtamahan. Paus menyebut keramahtamahan sebagai kebajikan Kristen sejati […]

Katekese Paus Fransiskus: “Siapakah Yesus Bagi Diri Kita Sendiri?”

paus kini.JPG

Paus Fransiskus mengawali audiensi umumnya dengan pertanyaan refleksif, “Siapakah Yesus bagi diri kita sendiri?” Berbicara kepada ribuan peziarah dan pengunjung yang berkumpul di Lapangan Santo Petrus saat Angelus (minggu 19/6/16), Paus merefleksikan bacaan dari Injil Lukas, dimana Yesus bertanya kepada para murid, “menurut kata orang banyak, siapakah aku ini?” Para murid menjawab “Yohanes Pembaptis”, atau […]

Katekese Paus Fransiskus: Bercerminlah Diri Sebelum Menghakimi Orang Lain

Paus hari ini.jpg

Sebelum menghakimi orang lain, sebaiknya kita bercermin diri terlebih dahulu, bagiamana diri kita sendiri. Itulah yang dikatakan Paus Franiskus pada Misa Senin pagi (20/6/16) di Wisma Santa Marta di Vatikan. Paus Fransiskus mengatakan bahwa penghakiman itu milik Allah sendiri, jadi jika kita tidak ingin dihakimi, maka kita tidak boleh menghakimi orang lain. Merefeleksi bacaan Injil […]

Katekese Paus Fransiskus: Doa ‘Bapa Kami’ Adalah Landasan Dari Kehidupan Doa Kita (Umat Kristiani)

paus tite.jpg

Paus Fransiskus menjelaskan bahwa doa ‘Bapa Kami’ adalah landasan dari kehidupan doa kita (umat kristiani-red). Jika kita tidak mampu untuk memulai doa kita dengan kata ini (Bapa), maka “doa kita akan ke mana-mana.” Demikian inti sari dari katekese Paus Fransiskus pada misa hari Kamis pagi (16/06/16) di kapel kediamannya Santa Marta, Vatican City yang disiarkan […]

Katekese Paus Fransiskus untuk Orang Sakit dan Cacat pada perayaan tahun Jubelium

paus dan orang cacat-2.jpg

Pada perayaan jubelium untuk para orang sakit dan cacat di Lapangan Santo Petrus , Paus Fransisikus menyerukan solidaritas dan saling menerima dalam sebuah dunia di mana penampilan yang sempurna telah menjadi obsesi dan menjadi sumur “bisnis besar”. Demikian laporan Radio Vatikan hari minggu (12/6/16). “….Aku telah disalibkan dengan Kristus; namun aku hidup, tetapi bukan lagi […]

Katekese Paus Fransiskus: Menjadi Garam Dunia dan Terang Dunia

Paus misa santamarta-1.jpg

Paus Fransiskus mengajak umat beriman kristiani menjadi orang kristen sejati yang dapat memberi sesuatu yang bermakna bagi hidup sesama. Umat kristiani hendaknya tidak bersinar terang bagi dirinya sendiri tetapi dapat membawa terang bagi sesama di sekitar serta bagi seluruh umat manusia. Demikianlah siaran radio Vatican hari selasa (7/6/15) mengutip kotbah Paus Fransiskus dalam misa harian […]

Paus Fransiskus Beraudensi dengan Imam Besar Al Azhar Mesir, Sheik Ahmed Muhammad Al-Tayyib; Dialog Antar Katolik – Islam untuk Perdamaian dan Keadilan di Dunia

Paus-al azahar.jpg

Paus Fransiskus menerima Imam Besar Al-Azhar Sheik Ahmed Muhammad Al-Tayyib di Vatikan. Radio Vatikan memberitakan bahwa pada hari senin (23/5/16) Paus Fransiskus menerima Imam besar Al-Azhar, Sheik Ahmed Muhammad Al-Tayyib. Direktur Kantor Berita Vatikan Pater Federico Lombardi SJ mengatakan bahwa pertemuan sekitar 30 menit itu “penuh persahabatan”. Imam besar Mesir didampingi oleh delegasi penting, seperti: […]

Katekese Paus Fransiskus: Kasih adalah hakekat dari Tritunggal Maha Kudus

pope caricatur.jpg

{Hari Raya Tritunggal Maha kudus: Ams 8:22-31; Mzm 8:4-9; Rm 5:1-5; Yoh 16:12-15} Dear Pope Francis. Demikian judul buku unik terbitan Loyola Press dengan cover putih bergambar karikatur Paus berdiri di tengah-tengah anak-anak dengan baju warna warni. Di buku itu tertulis jawaban Paus Fransiskus terhadap 30 pertanyaan anak-anak dari berbagai belahan dunia. Salah satu pertanyaan […]